Tag: Beras

Pemkot Serang Siapkan 132 Ton Beras Hingga Ramadan

Pemkot Serang Siapkan 132 Ton Beras Hingga Ramadan

Serang, (variabanten.com)-Pemerintah Kota (Pemkot) Serang menyiapkan cadangan beras sebanyak 132 ton yang disimpan di gudang Perusahaan Umum (Perum) Badan Urusan Logistik (Bulog) Sub Divre Serang. Bahkan, diklaim dapat memenuhi kebutuhan masyarakat selama bulan ramadan hingga idul fitri 2024 mendatang. Penjabat (Pj) Wali

Read More
Harga Beras Makin Meroket, Polresta Serang Kota Gelar Pasar Murah Beras, 8 Ton Ludes Terjual

Harga Beras Makin Meroket, Polresta Serang Kota Gelar Pasar Murah Beras, 8 Ton Ludes Terjual

Serang, Harga beras yang kian meroket membuat masyarakat menjerit. Menanggapi hal ini, Polresta Serang bersama Bulog dan Diperindag Kota Serang bergerak cepat menggelar Pasar Murah Beras di empat titik berbeda pada Kamis (22/2/2024). Operasi Pasar Murah ini disambut antusias oleh warga. Terbukti,

Read More
Masyarakat Resah, Harga Beras di Pasar Rau Kota Serang Meroket

Masyarakat Resah, Harga Beras di Pasar Rau Kota Serang Meroket

Serang, (variabanten.com)-Harga beras di Pasar Rau, Kota Serang, Banten melonjak meskipun stok beras diklaim sudah stabil. Kenaikan harga ini telah berlangsung selama dua minggu terakhir dan membuat masyarakat, khususnya pengusaha rumah makan khawatir. Harga beras medium saat ini mencapai Rp. 16.000 per

Read More
Harga Beras di Banten Semakin Meroket

Harga Beras di Banten Semakin Meroket

Serang, (variabanten.com)-Dinas Perindustrian dan Perdagangan (Disperindag) Banten menyebut beberapa indikator yang memicu kenaikan harga beras di Banten dalam beberapa waktu terakhir. Salah satunya, karena tahun politik. Ahli Muda Analis Perdagangan pada Disperindag Banten, Dede Kurnia, mengungkapkan bahwa menjelang Pemilu 2024 banyak peserta

Read More
Harga Beras di Pasar Induk Rau Kota Serang Naik, Rp 15 Ribu per Kilogram

Harga Beras di Pasar Induk Rau Kota Serang Naik, Rp 15 Ribu per Kilogram

Serang, (variabanten.com)-Harga beras di Pasar Induk Rau (PIR), Kota Serang, mengalami kenaikan dalam beberapa bulan terakhir. Bahkan, saat ini harga beras menyentuh Rp 15.000 per kilogram.Menurut para pedagang, kenaikan harga beras itu terjadi akibat panen yang tidak merata. Sehingga, para pembeli pun

Read More
Harga Beras Di Kota Serang Naik, Tembus Hingga Rp 15.000/Kg

Harga Beras Di Kota Serang Naik, Tembus Hingga Rp 15.000/Kg

Kota Serang, (variabanten.com)-Harga beras di Kota Serang mengalami kenaikan yang cukup tinggi, bahkan untuk beras premium tembus hingga Rp15.000 per kilogram. Berdasarkan data dari Dinas Koperasi Usaha Kecil Menengah Perindustrian dan Perdagangan (DinkopUKMPerindag) Kota Serang, hampir semua jenis beras mulai merangkak naik

Read More