Day: January 31, 2024

  • Home
  • January 31, 2024
PJBN Bersatu Untuk Mewujudkan Pemilu Aman, Tertib, Damai dan Berintegritas

PJBN Bersatu Untuk Mewujudkan Pemilu Aman, Tertib, Damai dan Berintegritas

PANDEGLANG,(variabanten.com) -Paguron Jalak Banten Nusantara (PJBN) menyelenggarakan Deklarasi Pemilu Damai Tahun 2024 yang berlangsung di Lapangan Karang Setra, Kampung Pasir Randu, Desa Pagadungan, Kecamatan Karang Tanjung, Kabupaten Pandeglang – Banten, Senin (29/1/2024). Kegiatan yang diinisiasi PJBN tersebut turut dihadiri, Ketua Harian PJBN

Read More
Harga Beras di Pasar Induk Rau Kota Serang Naik, Rp 15 Ribu per Kilogram

Harga Beras di Pasar Induk Rau Kota Serang Naik, Rp 15 Ribu per Kilogram

Serang, (variabanten.com)-Harga beras di Pasar Induk Rau (PIR), Kota Serang, mengalami kenaikan dalam beberapa bulan terakhir. Bahkan, saat ini harga beras menyentuh Rp 15.000 per kilogram.Menurut para pedagang, kenaikan harga beras itu terjadi akibat panen yang tidak merata. Sehingga, para pembeli pun

Read More
AKBP Candra Sasongko Resmi Dilantik Jadi Kapolres Serang

AKBP Candra Sasongko Resmi Dilantik Jadi Kapolres Serang

Serang, (variabanten.com)-AKBP Candra Sasongko resmi memegang tongkat komando Kapolres Serang setelah dilantik Kapolda Banten. Irjen Pol Abdul Karim di ruang perjamuan Mapolda Banten, Senin (29/1/2024).Alumni Akademi Kepolisian (Akpol) 2005 ini menggantikan AKBP Wiwin Setiawan yang mendapat promosi jabatan sebagai Wadirreskrimsus Polda Banten.Sementara

Read More
Makanan Khas Imlek yang Wajib Disajikan & Penuh Makna

10 Makanan Khas Imlek yang Wajib Disajikan & Penuh Makna

Imlek atau Tahun Baru Imlek merupakan perayaan penting bagi warga Tionghoa di seluruh dunia, termasuk di Indonesia. Selain serangkaian tradisi, makanan khas Imlek juga menjadi hal yang tak boleh dilewatkan saat perayaan ini. Namun, tahukah kamu bahwa setiap hidangan memiliki makna simbolik

Read More
Kisah Sukses Ajis Amri, Pengusaha Muda Asal Kota Serang Bisnis Makanan Ringan Beromset Ratusan Juta Perbulan

Kisah Sukses Ajis Amri, Pengusaha Muda Asal Kota Serang Bisnis Makanan Ringan Beromset Ratusan Juta Perbulan

Serang, (variabanten.com)-Pelaku UMKM asal Kota Serang, Ajis Amri mengaku tidak pernah terpikir sebelumnya untuk membangun bisnis di bidang makanan ringan karena tidak memiliki pengetahuan yang cukup tentang kuliner. Sebelum memutuskan untuk membangun bisnis dimakanan ringan, Ajis merupakan pengusaha pakaian. Bahkan Ajis sempat

Read More